Berapa Lama Website Terindex Google? Hanya 3-5 Jam Saja versi WBSblog

Berapa Lama Website Terindex Google? Hanya 3-5 Jam Saja versi WBSblog

Smallest Font
Largest Font

Berapa lama website terindex google tergantung kemampuan skill dan strategi seorang SEO Writer-nya sih menurut kami di WBSBlog. Bila mengacu pada halaman maupun sebuah artikel ketika sudah publised, menurut pengalaman kami di WBSblog, membutuhkan waktu minimal sekitar 3/5Jam.

Berapa lama website terindex google?

Menurut RMGpage, Google membutuhkan waktu yang cukup lama untuk mengindeks suatu website. Namun, sebenarnya ada cara yang bisa kamu lakukan untuk mempercepat index Google.

Umumnya, Google akan secara otomatis mengindeks website dalam waktu 1-7 hari.

Bahkan Anda dapat memancing mesin pencari (google) agar website segera meraba websitemu dengan cara submit URL. Lalu apa faktor lain yang mengakibatkan website segera terindex mesin pencari google?

Baca juga: Profesi SEO Specialist : Kerja Fleksibel dan Bergaji Tinggi! Berminat? Simak Panduan Lengkapnya disini!

Umur Domain

Begitu juga dengan website agar cepat terindex mesin pencari (google) maka semakin lama umur domain maka semakin cepat terindex. Selengkapnya Baca juga 12+ Indikator Utama Cara Meningkatkan SEO Website.

Webmaster Tools

Google Search Console dan Webmaster Bing adalah termasuk webmaster tools, daftarkan domainmu dan Kirim sitemap xml agar mesin pencari dapat mudah mengindex website dan mengatahui artikel terbaru Anda. Apabila domain baru maka direkomendasikan untuk mendaftarkan ke webmaster tools.

Submit URL

Mesin pencari dapat dipancing untuk meraba, dengan cara Submit URL salah satu caranya.

Cara Meningkatkan SEO Artikel pada Website, Tips Terindex Google dengan Cepat

Freepik

Bila Anda masuk lebih dalam, rupanya seo itu bukan hanya berbicara mengenai rangking saja. Kenyataannya, SEO Specialist sanggup tingkatkan kualitas dan jumlah trafik yang masuk ke blog ataupun website utama Anda.

Artinya, pengunjung bukan hanya asal singgah ke web Anda. Tetapi, ikut juga memperlancar Anda dalam meraih trafik web. Baik itu tingkatkan branding sampai menigkatkan angka transaksi penjualan produk.

Social Signal dari Media sosial

Dengan membagikan artikel ke media sosial, contohnya facebook, twitter, google plus dapat meningkatkan ranking website. Dengan demikian dapat mempercepat website terindex mesin pencari google, namun cara ini jarang orang lain lakukan karena fokus hanya ke hasil pencarian.

Submit Meta Sitemap.Xml

Buat peta situs (sitemap) yang ramah, apabila menggunakan wordpress maka gunakan plugin Google XML Sitemaps

Edit Robots.txt

Hindari pembatasan spider bot di File robots.txt berperan penting agar website cepat terindex mesin pencari.

Baca juga: 5 Peran SEO dalam Pemasaran Digital

Dengan demikian, Berapa lama sebuah Artikel dari situs web/blog terindex Google bukan hanya dilihat dari optimasi SEO Off-page saja namun perlu diperhatikan juga performa website dalam hal ini web core vital dan strategi on-page yang dilakukan.

P.S : Memiliki kehadiran bisnis secara online atau minat Anda sangat penting di dunia saat ini yang saling terkoneksi satu sama lain, tetapi platform apa yang terbaik untuk Anda? Jika Anda baru memulai dan berpikir — bagaimana cara membuat situs web? Di mana saya menghostingnya? Coba Simak Perbedaan Wix dan WordPress sebagai bahan pertimbangan.

Editors Team
Daisy Floren

What's Your Reaction?

  • Like
    0
    Like
  • Dislike
    0
    Dislike
  • Funny
    0
    Funny
  • Angry
    0
    Angry
  • Sad
    0
    Sad
  • Wow
    0
    Wow